Skip to main content

Cara Mengaktifkan Voucher Paket Tri Lewat SMS Terbaru 2022

Cara Mengaktifkan Voucher Paket Tri Lewat SMS Terbaru 2022 - Saat ini cara isi pulsa dan paket internet lebih beragam sehingga membuat pengguna lebih leluasa memilih. Seperti pengguna kartu Tri, selain isi ulang langsung di retailer/konter, juga bisa lewat web browser, aplikasi Bima, maupun beli voucher fisik

Cara Mengaktifkan Voucher Paket Tri Lewat SMS Terbaru 2022

Setiap metode memiliki kelebihan masing-masing. Intinya, tergantung kenyamanan pelanggan itu sendiri, mana yang lebih mudah. Saya yang menggunakan beberapa operator seluler lebih memilih beli voucher.

Alasannya karena lebih murah dan paketnya lebih jelas, bisa disesuaikan dengan kebutuhan yang kuota internetnya sudah diperuntukkan untuk 1 bulan penuh. Berkaitan dengan voucher Tri (3), ada beragam cara mengaktifkan voucher Tri sendiri.

Bisa via browser, lewat kode dial atau pun aplikasi Bima. Lagi-lagi intinya sesuai dengan kenyamanan. Namun ada pertanyaan terkait cara isi voucher Tri lewat SMS. Bisakah? Untuk jawabannya, simak penjelasan berikut dari Anaktekno.com.

Cara Mengaktifkan Voucher Paket Tri Lewat SMS


Selama ini saya biasa aktifkan voucher Tri lewat kode dial di *111# atau aplikasi Bima. Sementara isi voucher Tri lewat SMS untuk saat ini belum bisa. Sejauh ini, sepertinya hanya operator XL yang memungkinkan pengguna isi voucher lewat SMS.

Namun tidak perlu khawatir, berikut ini tetap kami jelaskan secara singkat cara aktifkan voucher Tri yang bisa kamu coba.


Cara Isi Voucher Tri Lewat Aplikasi


Berikut ini langkah-langkah isi ulang voucher Tri:
  • Download aplikasi Bima di Playstore atau Appstore.
  • Login ke akun Tri menggunakan nomor kartu 3.
  • Pilih Isi Pulsa.
  • Masukkan kode voucher Tri pada form yang disediakan.
  • Pilih Kirim Kode.
  • Pengisian pulsa atau paket internet sedang diproses.
  • Selesai.
Selain cara di atas, cara mudah isi voucher Tri adalah melalui kode *111*16 digit kode voucher#. Pengisian dengan kode dial ini jauh lebih praktis karena tidak perlu install aplikasi dan terhubung ke internet.

Namun untuk kamu pengguna Tri, sebaiknya install aplikasi Tri untuk memudahkan dalam cek pulsa dan kuota serta beli paket yang murah.

Penutup

Untuk saat ini kamu bisa mengaktifkan voucher Tri lewat Browser, aplikasi Bima atau pun kode dial. Sementara untuk isi ulang voucher lewat SMS tidak tersedia.


Demikianlah penjelasan tentang cara mengaktifkan voucher paket Tri lewat SMS. Semoga bermanfaat!

Anak Tekno
Anak Tekno
Tertarik dengan dunia Blog dan SEO sejak 2017 dan terus belajar sampai detik ini..

Tentang
Anaktekno.com merupakan tempat berbagi tutorial aplikasi Android, Media Sosial, Windows, dan lain-lain. Kami juga menerima Jasa Convert Paypal, Content Placement, Unblock Link Facebook.

Informasi Lebih Lanjut
WhatsApp 085396717324
Email Lara4store@gmail.com

Alamat
Lara 4 Mukti Tama, Baebunta Selatan, Luwu Utara, Sulawesi Selatan, Indonesia - 92965
close